Rondeaktual.com – Kelas bantam dari Jakarta, Novita Sinadia mengalahkan Lambertina Lau dari Papua Barat Daya. Berlangsung pada hari ketiga babak penyisihan cabor tinju PON XXI Aceh-Sumatera Utara di Pamatangsiantar, Kamis, 12 September 2024. Pertandingan hari ini dan besok dimulai pukul 16.00, dari biasanya pukul 14.00. Penundaan sampai dua jam karena ada acara balap sepeda.Baca JugaCaretan...